Harga Terbaru Vivo V5 Plus, Spesifikasi Dua Kamera Selfie 20 MP
Harga HP Vivo V5 Plus Terbaru. Tahun lalu, Vivo Indonesia sempat mengatakan akan memboyong penerus dari Vivo V5, adalah Vivo V5 Plus yang diklaim memiliki kemampuan memotret dangat baik terutama memotret dengan kamera depan. Kita tahu Vivo V5 sebagai ponsel selfie terbaik tahun 2016 lalu diperkuat oleh kamera 20 MP, sementara pada Vivo V5 Plus akan dipasang dua kamera sekaligus dengan sensor 20 MP dan 8 MP. Sobat pasti tahu ponsel dual kamera memiliki banyak keunggulan.
Selain kapasitas RAM besar 4 GB, ponsel Vivo V5 Plus diperkuat memori besar 64 GB untuk menampung banyak file yang diperlukan, penambahannya maksimal hingga 256 GB menggunakan microSD yang dipasang di slot sim card dua. Yupz, ponsel ini didesain dengan dua tempat sim card sehingga pengguna bisa memiliki dua nomor ponsel yang aktif. Disamping itu, dukungan jaringan 3G dan 4G LTE membuat aktivitas internetan seperti download dan upload makin cepat. Ponsel ini juga dibekali dengan baterai berkapasitas daya besar 3160 mAh sehingga akan lebih tahan lama.
Sepertinya ponsel ini memiliki desain yang sama persis dengan Vivo V5 dengan model layar 2.5D yang lengkung dikedua sisinya. Kali ini spesifikasi layar ditingkatkan, layar 5.5 inci berpanel IPS-LCD sudah dibekali dengan resolusi setara Full HD (1080 x 1920 pixels) dengan kerapatan 401 ppi. Sementara kita tahu versi Vivo V5 hanya dibekali resolusi setara HD. Ponsel dengan sistem operasi android 6.0 Marshmallow ini juga menampilkan antar muka yang lebih modern dengan Funtouch OS, lapisan Corning Gorilla Glass sudah cukup melindungi layar dari goresan serta sistem sensor pemindai sidik jari selain mempermudah pengoperasian juga melindungi ponsel dengan baik.
Harga HP Vivo V5 Plus
Baca: Daftar Harga Vivo Terbaru
Ponsel ini dipersiapkan untuk awal tahun 2017 ini, rencananya akan dirilis bulan Januari 2017. Secara spesifikasi jelas ada peningkatan dibanding Vivo V5. Kali ini Vivo menyematkan dua kamera sekaligus dengan ukuran 20 MP dan 8 MP pada sisi depannya. Jelas ponsel ini diperuntukan bagi para penggemar foto selfie, apalagi fitur kamera tergolong canggih. Spesifikasi lainnya adalah layar 5.5 inci yang lebih jernih karena dibekali dengan resolusi setara Full HD. Sementara permesinannya hadir lebih garang dengan Qualcomm Snapdragon 625 berprosessor Octa-core 2.0 GHz dan juga kapasitas RAM ekstra besar 4 GB. Secara umum ponsel ini memang sangat berkelas. Mengenai harga HP Vivo V5 Plus terbaru kemungkinan ada diangka Rp.6 jutaan dan dipastikan ponsel ini akan diboyong ke Indonesia.
Review Spesifikasi Vivo V5 Plus
Ponsel dual kamera memang memiliki banyak keunggulan, salah satunya kamera untuk menjaga kedalaman, sementara satunya lagi fokus terhadap bidikan. Alhasil ponsel dengan dual kamera diklaim mampu menciptakan foto bokeh berkualitas layaknya memotret dengan kamera DSLR. Yupz, apalagi ini sebatas ponsel selfie dimana disisi depan diperkuat kamera 20 MP plus 8 MP dengan fitur f/2.0 serta 1/2.8 inci sensor size. Bukan hanya kamera depan yang menjadi unggulan, kamera belakangpun tak kalah mumpuninya dengan ukuran sensor 16 MP lengkap dengan fitur canggih didalamnya.Sementara permesinan Vivo V5 Plus termasuk garang dengan kemampuan diatas rata-rata. Ponsel ini diperkuat mesin prosessor Octa-core 2.0 GHz Cortex-A53 dengan otak atau chipset Qualcomm MSM8953 Snapdragon 625. Spesifikasi ini cukup tinggi, apalagi diketahui Vivo mempertahankan kapasitas RAM 4 GB untuk menjaga kemampuan mesin lebih garang. Grafisnya menggunakan GPU Adreno 506 yang cukup baru sehingga gambar lebih halus dengan kualitas grafis yang menawan.
Selain kapasitas RAM besar 4 GB, ponsel Vivo V5 Plus diperkuat memori besar 64 GB untuk menampung banyak file yang diperlukan, penambahannya maksimal hingga 256 GB menggunakan microSD yang dipasang di slot sim card dua. Yupz, ponsel ini didesain dengan dua tempat sim card sehingga pengguna bisa memiliki dua nomor ponsel yang aktif. Disamping itu, dukungan jaringan 3G dan 4G LTE membuat aktivitas internetan seperti download dan upload makin cepat. Ponsel ini juga dibekali dengan baterai berkapasitas daya besar 3160 mAh sehingga akan lebih tahan lama.
Sepertinya ponsel ini memiliki desain yang sama persis dengan Vivo V5 dengan model layar 2.5D yang lengkung dikedua sisinya. Kali ini spesifikasi layar ditingkatkan, layar 5.5 inci berpanel IPS-LCD sudah dibekali dengan resolusi setara Full HD (1080 x 1920 pixels) dengan kerapatan 401 ppi. Sementara kita tahu versi Vivo V5 hanya dibekali resolusi setara HD. Ponsel dengan sistem operasi android 6.0 Marshmallow ini juga menampilkan antar muka yang lebih modern dengan Funtouch OS, lapisan Corning Gorilla Glass sudah cukup melindungi layar dari goresan serta sistem sensor pemindai sidik jari selain mempermudah pengoperasian juga melindungi ponsel dengan baik.
Spesifikasi Lengkap Vivo V5 Plus
Spesifikasi Vivo V5 Plus |
|
UMUM | |
Diperkenalkan | Januari 2017 |
Type | Candy Bar |
Dimensi/Berat | 152.6 x 74 x 7.3 mm/158.6 g |
SIM | Dual SIM GSM |
Network | GSM-HSDPA-LTE |
LAYAR | |
Ukuran | 5.5", Full HD 1080 x 1920p, ~401ppi |
Jenis | IPS-LCD Capacitive Touchscreen 16M Colors |
|
|
DAPUR PACU | |
OS | Android v6.0 Marshmallow |
Prosessor | Octa-core 2.0 GHz Cortex-A53 |
Chipset | Qualcomm MSM8953 Snapdragon 625 |
GPU | Adreno 506 |
MEMORI | |
RAM | 4 GB RAM |
Internal | 64 GB |
MicroSD | Up To 256 GB (uses SIM 2 Slot) |
INTERNET / KONEKTIVITAS | |
4G | LTE |
3G | HSPA 42.2/5.76 Mbps |
WLAN | Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot |
Bluetooth | v4.1 A2DP. LE |
USB/NFC | microUSB v2.0 |
KAMERA | |
Depan | Dual 20 MP + 8 MP, f/2.0, 1/2.8" sensor size, 1080p |
Belakang | 16 MP, f/2.0, phase detection autofocus, LED flash |
|
|
FITUR LAIN | |
Sensors | Fingerprint (front-mounted), accelerometer, proximity, compass |
Message | SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM |
GPS | A-GPS, GLONASS, Beidou |
Browser | HTML5 |
Radio | FM Radio |
|
|
BATERAI | |
Jenis | Non-Removable Li-Po 3160 mAh |
Siaga | |
Aktif/Bicara |
Harga HP Vivo V5 Plus
Baca: Daftar Harga Vivo Terbaru
Ponsel ini dipersiapkan untuk awal tahun 2017 ini, rencananya akan dirilis bulan Januari 2017. Secara spesifikasi jelas ada peningkatan dibanding Vivo V5. Kali ini Vivo menyematkan dua kamera sekaligus dengan ukuran 20 MP dan 8 MP pada sisi depannya. Jelas ponsel ini diperuntukan bagi para penggemar foto selfie, apalagi fitur kamera tergolong canggih. Spesifikasi lainnya adalah layar 5.5 inci yang lebih jernih karena dibekali dengan resolusi setara Full HD. Sementara permesinannya hadir lebih garang dengan Qualcomm Snapdragon 625 berprosessor Octa-core 2.0 GHz dan juga kapasitas RAM ekstra besar 4 GB. Secara umum ponsel ini memang sangat berkelas. Mengenai harga HP Vivo V5 Plus terbaru kemungkinan ada diangka Rp.6 jutaan dan dipastikan ponsel ini akan diboyong ke Indonesia.